Cara Top Up Shellfire dengan Pulsa dan Voucher


Disini Mimin akan jabarkan langkah-langkah Top Up Ruby Shellfire menggunakan Pulsa dan Voucher Google Play Android. Disini Mimin hanya top up Rp. 15.000 karena tujuan utama Mimin adalah untuk mendapatkan Detective: Notts, yang merupakan hero dengan damage sadis.

Yang jelas kalian harus pastikan nomor kalian sudah terisi pulsa sesuai dengan harga dari jumlah Ruby yang kalian inginkan. Jangan lupa lebihkan 12% karena masih kena pajak saat pembelian, jadi misal kalian ingin top up Rp 15.000 maka siapkan Rp. 17.000.

Nomor HP yang digunakan adalah nomor yang terpasang di perangkat kamu, jadi jangan gunakan nomor yang bukan di perangkat tersebut.

Oke langsung saja:

1. Masuk ke game dan tap 1st TU di bagian atas layar. Tap tulisan IDR15,000.


2. Kita akan diarahkan ke halaman Top up.
- Jika kamu ingin membelinya dengan Saldo Google Play maka langsung tap "Beli dengan 1 kali klik". Cara mengisi saldo Google Play bisa dilihat disini.
- Namun jika kamu ingin mengisi denan Pulsa, Klik pada tulisan "Saldo Google Play"


3. Google akan memberikan Opsi, Pilih Pulsa. Google play mendukung beberapa Operator lokal termasuk Telkomsel dan Tri. Kalau XL, IM3, Mentari dll gitu mungkin didukung juga tapi Mimin belum pernah nyoba.


5. Google Play akan bertanya "Aktifkan Penagihan Telkomsel?", Pilih Aktifkan.

6. Pada layar pembelian yang muncul sekarang Telkomsel, tap "Beli dengan 1 kali klik"


7. Top up berhasil dan kita otomatis mendapat Notts, mendapat 60 Ruby dan juga mendapat VIP 1.



8. Sebagai bukti top up, akan dikirim sebuah SMS ke nomor yang kamu gunakan.


Oke segitu saja tentang Cara top up atau isi ruby di shell fire di android, selain top up, kamu juga bisa menggunakan cara yang sama untuk mendapat Month Card dan Week Card.

Postingan terkait:

12 Tanggapan untuk "Cara Top Up Shellfire dengan Pulsa dan Voucher"

  1. Bang kok punya saya kgk bisa di pencet pas mau top up gak keluar menu top up nya gimana

    BalasHapus
    Balasan
    1. 1. Kalau ga mau diklik via 1st TU, maka coba klik Icon Ruby kemudian pilih Top Up Ruby yang Rp. 15rb

      2. Jika kamu sudah bind dengan Google maka pastikan top upnya di perangkat tersebut, bukan di perangkat dengan akun lain karena pop up google ga akan mau muncul karena akunnya sudah beda.

      Hapus
  2. gan kenapa yah saya gabisa topup.. malah tulisan pas mau topupnya gini "topup eror"... saya harus gmn gan ?

    thanks.

    BalasHapus
    Balasan
    1. - Jika terjadi error, agan keluar dulu dari game tersebut
      - Clear cache game Shellfire
      - Kemudian login kembali ke dalam game
      - Jangan bermain game dahulu atau ke button manapun selain ke menu topup
      - Lalu silahkan Topup sesuai dengan nominal yang kaka inginkan

      Hapus
  3. Bisa top up lewat codashop gak min ??

    BalasHapus
  4. Dimana yg ada gan ? codakan gada

    BalasHapus
  5. Gan klo pke pulsa three bisa g?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Asal dia ada kerjasama dengan Google Play ada gan, waktu itu gw pernah nyoba pake tri tapi di game ML dan itu bisa.

      Hapus
  6. Bang, punya saya kok pas milih metode pembayaran lain kok gak muncul yang opsi pulsa yah?

    BalasHapus
    Balasan
    1. - pastikan sim yang agan pakai ada di sim 1
      - selain itu, mungkin kartu yang agan pakai ga didukung oleh google play

      Hapus